Panduan Penyusunan Skripsi Mahasiswa S1 PGSD (Resmi)

Panduan Penulisan Skripsi PGSD UNNES
Skripsi adalah  jenis karya ilmiah yang  ditulis dengan  tujuan untuk memenuhi persyaratan penyelesaian  program studi yang ditempuh oleh mahasiswa pada jenjang strata I. Skripsi merupakan bukti kemampuan akademik mahasiswa dalam bentuk penelitian yang berhubungan dengan masalah yang sesuai dengan bidang studinya untuk memperoleh gelar sarjana. 

Skripsi pada  jurusan PGSD memiliki bobot 6 SKS. Skripsi adalah mata kuliah yang dibentuk sesuai dengan alur pikir pengembangan kurikulum PGSD. Skripsi untuk jurusan PGSD memiliki tujuan agar mahasiswa dapat memecahkan berbagai masalah pembelajaran, kemampuan analisis, evaluasi dan kreativitasnya dalam penerapan pengetahuan akademiknya untuk pembelajaran di SD.

Penulisan skripsi menggunakan aturan tertentu yang biasanya dituangkan dalam pedoman penulisan.
berikut saya lampirkan pedoman penulisan skripsi mahasiswa PGSD.
Petunjuk download:
1. Klik DISINI
2. Akan muncul halaman baru, tunggu lima detik, kemudian klik "Skip Ad" di pojok kanan atas.
3. Apabila ada program set-up/ aplikasi yang harus diinstall, klik no.

catatan: pedoman penulisan skripsi bisa berubah setiap tahunnya. pedoman penulisan ini digunakan sebagai salah satu referensi.



1 Comments

Previous Post Next Post

Ad 2